
Mau buka usaha biliar? Jangan buru-buru sebelum baca ini!
Tren bisnis billiard di tahun 2025 sedang naik daun. Banyaknya orang berlomba-lomba untuk memulai usaha ini. Meskipun modal awal yang diperlukan memang tidak sedikit, tapi bisnis billiard menawarkan keuntungan karena tidak memerlukan pembaruan barang yang rumit setiap harinya layaknya bisnis retail.Namun, meski tampak sederhana, dengan mengeluarkan modal yang besar di awal dan menambahkan layanan tambahan seperti kafe untuk makanan dan minuman, ada beberapa hal penting yang perlu diperhatikan. Apa aja yang harus dipertimbangkan?
- Lokasi & Ruangan
Lokasi yang mudah diakses, dekat dengan perumahan atau pusat kegiatan akan membuat pengunjung lebih tertarik.
Pastikan bahwa ada cukup ruang untuk meja biliar, tempat duduk, dan bergerak.
- Fasilitas
Pilih meja yang sesuai dengan jenis biliar yang akan dipertandingkan. Siapkan bola, cue, kapur, dan perlengkapan pendukung lainnya.
Pertimbangkan untuk menambahkan fasilitas seperti bar, kafe, atau area lounge
- Operasional
Sesuaikan harga dengan kualitas layanan dan target pasar. Pastikan bahwa anggota staf terlatih dan ramah saat melayani pengunjung. Untuk menarik pelanggan baru, gunakan program keanggotaan, iklan lokal, atau media sosial.
- Keuangan dan Persaingan
Buat anggaran yang jelas untuk sewa, renovasi, peralatan, dan biaya bulanan operasional. Kelola keuangan dengan baik untuk menjamin keberlanjutan perusahaan. Sesuaikan diri dengan pesaing Anda dan ketahui keuntungan mereka.
- Perizinan
Pastikan memiliki izin usaha yang lengkap dan sesuai dengan peraturan yang berlaku.
Siapkan dokumen yang diperlukan.
- Pemasaran
Gunakan media sosial dan platform online untuk mempromosikan tempat billiard.
Lakukan event atau turnamen billiard untuk menarik pelanggan. Menawarkan layanan member untuk memberikan keuntungan bagi pelanggan setia.
itu dia beberapa panduan yang bisa kamu lakukan untuk membuka dan mengelola bisnis billiard dengan sukses.
Ingat, keberhasilan bisnis tidak hanya bergantung pada ide yang bagus, tetapi juga pada eksekusi yang cermat dan perencanaan yang matang.
Jadi, pastikan kamu mengikuti langkah-langkah ini dengan teliti dan terus beradaptasi dengan perkembangan industri untuk mencapai hasil yang maksimal.
Berita Terkait
Informasi Wilayah
Property Terbaru

Jl. Ngagel No. 95
disewakan

Desa Sumber Mlaten, Kalirejo
disewakan

Jl. Ngagel No. 159-171
disewakan

Jl. Ngagel No. 89
disewakan

Jl. Comal No.27
disewakan

Jl. M.T Haryono No.336
disewakan

Jl. Batok 12
disewakan
5.webp)
Jl. Pasuruan - Malang
disewakan

Jl. Pengenal No. 3-5 dan 7
dijual

Jl. Letjen Suprapto 30-32
disewakan

Jl. Kamajaya Tex
disewakan

Jl. Pandan No.15B Kec. Mangunharjo
disewakan

Jl. Dirgahayu
disewakan

Jalan Raya Pandaan - Tosari
disewakan

Jl. Batok 15
disewakan

Jalan Manggis No. 25
disewakan

Jl. Jaksa Agung Suprapto 73-81
disewakan

Jl. Nusantara No. 3
disewakan

Jl. Comal No.29
disewakan

Jl. Nusantara 6
disewakan

Jl. Raya Tuban – Semarang km 34
dijual

Jl. Cendrawasih No.
disewakan

Jl. Jendral Sudirman No. 108
disewakan

Jl. Jendral Sudirman No. 108
disewakan